Tips Menjadikan Samsung Tablet Menjadi Hotspot Wifi - samsung galaxy tab
nyatanya memiliki banyak sekali fitur yang cukup menarik, bukan hanya
sekedar dapat online menggunakan Sim card gsm atau wifi saja. Tapi
ternyata juga dapat di gunakan sebagi hotspot wifi. Wow..!! keren kan? untuk menjadikan samsung galaxy tab anda sebagai hotspot wifi,
maka anda harus mengikuti langkah-langkah berikut.
Mari kita simak Tips Menjadikan Samsung Tablet Menjadi Hotspot Wifi Di bawah ini .
1. Galaxy Tab, harus yang support kartu GSM dan
Wifi. Ini menjadi hal wajib karena ini adalah modal koneksi kita ke
internet dan perangkat lain.
2. Kemudian Buka pada menu Setting ->> Wereless and networks
3. Lalu pilihlah Kies via Wi-Fi
4. Kemudian nanti akan tampil sebuah popup ->> Pilih saja Portable Wi-Fi hotspot
5. anda harus memastikan pada bagian Portable Wi-fi Hotspot sudah dalam
kondisi kondisi tercentang, jika belum silahkan anda centang.
6. Beri nama hotspot yang anda buat dengan nama yang anda inginkan,
kemudian pada bagian scurity lebih baik pilih yang open saja.
7. Jika semua langkah sudah selesai, terahir tekan Save untuk menyimpan
settingan hotspot baru anda. Sekarang anda sudah memiliki Hotspot baru yang siap untuk anda gunakan.
Cukup simple dan mudah bukan? Seekarang anda dapat berinternet ria
via laptop, netbook, atau pc anda via wifi yang memanfa’atkan gadget
samsung galaxy tab anda sebagai hotspot semoga artikel ini berguna dan
dapat menambah wawasan anda. Jadinya , anda tak butuh modem tambahan
bukan untuk dapat online via netbok atau laptop anda. Selama anda
memiliki gadget samsung galaxy tab, maka dapat ada manfa’atkan secara maksimal
Jumat, 16 Mei 2014
Tips Menjadikan Samsung Tablet Menjadi Hotspot Wifi
oke boz