Tips Mengambil Gambar Dan Video Pada Smartphone anda
rasanya merupakan suatu hal yang kebanyakan pengguna smartphone inginkan. Untuk
dapat melakukan hal tersebut, dapat di tempuh dengan beberapa cara yang cukup
mudah. Selain karena smartphone android merupakan perangkat telpon seluler yang
cukup canggih pada saat ini. dengan smartphone, anda dapat mengambil gambar
sekaligus merekam video tanpa harus mengganti mode. Seperti yang biasanya
sering kita lakukan pada saat ingin mengambil gambar maupun video secara
bersamaan untuk momen penting bersama keluarga maupun kerabat, maka kita harus
memiliki dua perangkat kamera maupun video, atau dengan cara merubah mode pada
kamera terleebih dahulu.
Akan tetapi, hal tersebut tak berlaku pada
beberapa jenis smartphone android. Salah satu vendor yang menydiakan fitur ini
adalah HTC One dan juga Galaxy Nexus. Fitur ini hanya berjalan pada smartphone
dengan sistem operasi 4.0 Ice Cream Sandwich (ICS) ke atas. Untuk smartphone
dengan OS 4.0 ke atas, telah tersedia beberapa fitur manrik pada kamera,
seperti zero shutter lag, precies image, continous image exposure dan lainnya.
Untuk dapat menggunakan fitur ini, pertama yang harus dilakukan adalah membuka
aplikasi kamera pada ponsel android anda. Dan Tips Mengambil Gambar Dan Video Pada Smartphone selanjutnya,
mematikan fitur anti shake yang terdapat pada kamera, agar nantinya foto
snapshot hasil pengambilan gambar dapat tersimpan pada memori.
Setelah aplikasi kamera terbuka, rubahlah mode
foto pada kamera menjadi mode rekam video dan kemudian klik record. Pada saat
aplikasi video berjalan seperti yang Anda inginkan, Anda dapat megambil foto
dengan cara mengetukkan jari Anda pada layar monitor ponsel Anda. Dengan cara
tersebut, hasil jepretan foto tersebut tersimpan pada memori card smartphone
Anda. Namun yang perlu diketahui adalah, hasil dari jepretan dengan menggunakan
fitur ini, tak sebagus pada saat mengmbil foto secara langsung. Demikian
beberapa Tips Mengambil Gambar Dan Video Pada Smartphone yang dapat berguna dan dapat Anda terapkan pada smartphone
Anda.